HUT-KORPRI-KE-52

Tahun Baru Islam 1445H

Tahun Baru Hijriah atau Tahun Baru Islam merupakan suatu hari yang penting bagi umat Islam karena menandai peristiwa penting yang terjadi da...


Tahun Baru Hijriah atau Tahun Baru Islam merupakan suatu hari yang penting bagi umat Islam karena menandai peristiwa penting yang terjadi dalam sejarah Islam yaitu memperingati penghijrahan Nabi Muhammad SAW. dari Kota Makkah ke Madinah pada tahun 622 Masehi. Peristiwa bersejarah itu terjadi pada 1 Muharam tahun baru bagi Kalender Hijriah. Namun, Tahun Hijrah Rasulullah SAW dari Makkah ke Madinah itu diambil sebagai awal perhitungan bagi Kalender Hijriah.

Kalender Hijriah secara resmi belum dimulai pada zaman Rasulullah SAW. Kalender ini hanya dimulai pada zaman Khalifah Ar-Rasyidin kedua yaitu Umar al-Faruq R.A. Ada beberapa saran dari para sahabat untuk penetapan tanggal bagi Madinah ketika itu, ada yang mengusulkan tahun Islam dimulai ketika kelahiran Nabi Muhammad SAW., ada yang mengusulkan awal tanggal Islam ditetapkan pada hari Rasulullah diangkat sebagai nabi dan rasul tetapi pandangan yang menyarankan awal tanggal Islam pada tanggal hijrah Nabi SAW.

Penetapan ini adalah untuk mengenangkan betapa pentingnya tanggal hijrah yang menjadi perubahan paradigma dalam sejarah agama Islam yang mana pertama kali dalam sejarah Islam seorang nabi dan rasul membentuk pemerintah dengan segala kesulitan dan berhasil membuat hubungan diplomatik dengan beberapa negara serta menyampaikan dakwah Islam secara global sehingga Islam kita di sayang Allah dan tersebar ke seluruh dunia.

Sumber : Wikipedia


 

COMMENTS

Nama

2023,2,2024,59,2025,14,498,5,Baiman,7,Banjarmasin,20,CL,9,DAK,2,Hari Jadi,6,Hewan,1,Informasi,15,Kegiatan,21,Kerajinan,1,Kesaktian,1,Kunjungan,1,Monitoring,1,OPD,1,Pancasila,1,Pariwisata,2,Pengumuman,10,Ramadhan,1,RFK,3,Sejarah,4,Struktur Organisasi,1,TNI,1,
ltr
item
Bagian Administrasi Pembangunan : Tahun Baru Islam 1445H
Tahun Baru Islam 1445H
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh5vy16LxlM61t1z1vuU5HL77cxBBg9NAu-af3Id8ErV6-WNsHIG118YhWa9yZ9xcVEeCW9PUusTMElrq6qcrlnVO9wSPwcMgvJ7rOJnjrVElNe2XFfZjbxqzhJux2WAuOz0MigRCs5O8p6mCgFoObNIKdWAmnBgVOwQ2oAR0zWiqKJ5agylWxp48Q9kAo/s320/tahunbaruislam1.png
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh5vy16LxlM61t1z1vuU5HL77cxBBg9NAu-af3Id8ErV6-WNsHIG118YhWa9yZ9xcVEeCW9PUusTMElrq6qcrlnVO9wSPwcMgvJ7rOJnjrVElNe2XFfZjbxqzhJux2WAuOz0MigRCs5O8p6mCgFoObNIKdWAmnBgVOwQ2oAR0zWiqKJ5agylWxp48Q9kAo/s72-c/tahunbaruislam1.png
Bagian Administrasi Pembangunan
https://pembangunan.banjarmasinkota.go.id/2024/07/tahun-baru-islam-1445h.html
https://pembangunan.banjarmasinkota.go.id/
https://pembangunan.banjarmasinkota.go.id/
https://pembangunan.banjarmasinkota.go.id/2024/07/tahun-baru-islam-1445h.html
true
8641488896209549589
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy